Hasilnya, korban ditemukan pada pukul 17.00 WIB dengan kondisi selamat.
“Korban ditemukan kurang lebih 2 kilometer dari titik awal,” ucapnya.
Usai ditemukan, Adam mengungkapkan bahwa korban dalam keadaan pingsan sehingga langsung dilarikan ke Rumah Sakit Aisyah Cibinong.
“Korban langsung dibawa ke Rumah Sakit Aisyah, saat ini masih dalam penanganan tim medis,” tutupnya.(*)
Page 2 of 2