Bogor24Update – Taman Safari Bogor kembali membuka kran banjir promo di musim Liburan Sekolah 2023, tepatnya selama Juli ini. Kali ini, paket promo dibanderol Rp260 ribu saja.
Dengan harga ini, kamu sudah bisa menikmati beragam wahana permainan, keliling satwa hingga mendapatkan fasilitas kereta wisata all day.
“Promo ini berlaku mulai 6 Juli sampai 31 Juli 2023. Tiketnya bisa dipesan H-1 sebelum kunjungan,” ungkap Co-Revenue Taman Safari Bogor, M Pahrul Rozi, Rabu, 12 Juli 2023

Page 1 of 2
Please login to join discussion